Perbedaan Anime Dengan Cartoon

on Sabtu, 27 Desember 2014
Banyak sekali orang yang bingung perbedaan anime dengan cartoon untuk orang awam banyak sekali yang mengatakan kalau yang di tayangkan di televisi adalah kartun padahal kartun dengan anime berbeda. dari segi grafis anime lebih spesifik, lebih banyak gradasi warnanya, desain karakternya dan pengambaran tokohnya lebih mirip dengan manusia sedangkan cartoon sebagian besar desain karakternya dan pengambaran tokohnya tidak mirip dengan manusia, gradasi warna yang digunakan hanya sedikit selanjutnya dari segi alur cerita anime Alur cerita yang rumit membuat para penonton anime harus memakai logika mereka agar penonton tahu Point of View yang disampaikan,
Bisa melakukan beberapa Flash back, yang menimbulkan hubungan cerita antara masa lalu dan masa depan sedangkan cartoon alur ceritanya lebih bersifat ringan, lebih banyak menghibur, hanya butuh penalaran biasa, Lebih mengarah One-Shot bisa dibilang cerita 1 Scene selesai.





0 komentar:

Posting Komentar